Pengaturan Jaringan Perusahaan
Pengaturan Jaringan Perusahaan Oleh:Dimas Hari Pratama A.Pengertian Routing dan Router Routing Routing adalah proses pengiriman data maupun informasi dengan meneruskan paket data yang dikirim dari jaringan satu ke jaringan lainnya. Router Router yaitu perangkat keras dalam jaringan komputer yang berfungsi untuk menghubungkan dua atau lebih jaringan yang mempunyai protocol sama. (Irwanto, 2016) B.Komponen Router dan Fungsinya CPU (Central Processing Unit) CPU adalah berfungsi untuk mengeksekusi intruksi atau menjalankan perintah pada Operating Sistem / OS, dan CPU di Router juga memiliki fungsi lain yaitu Inisialisasi System, Fungsi Routing dan Mengontrol Network Interface yang besar dan memiliki beberapa CPU RAM (Random Access Memory) RAM digunakan untuk Informasi Routing Table, Fast Switching Cache, Running Configuration, dan Packet Queue. RAM biasanya ada 2 fungsi secara logika yaitu : Memory Processor utama dan Memory Shared Input/Output (I/O). Nah Memor